Sempurnakan Ibadah Akhir Tahun dengan sedekah

Kado Untuk Pahlawan Keluarga

Apa itu Kado Akhir Tahun untuk Pahlawan Keluarga?

Adalah sebuah program berbagi kebahagiaan akhir tahun dengan memberi kado kepada mereka yang kurang beruntung

Variasi Kado yang bisa kamu berikan

Sembako

Berisi kebutuhan pokok seperti beras, minyak goreng, gula, sayuran, protein hewani, susu, dan telur

Perlengkapan Shalat

Terdiri dari Mukena / sarung / sejadah

Mereka yang berbahagia menerima kadomu :

  • Porter Stasiun
  • Penggali Makam
  • Pemulung
  • Lansia Dhuafa
  • Marbot Masjid
  • Dll

Sesungguhnya Tuhanku melapangkan rezeki dan membatasinya bagi siapa yang Dia kehendaki di antara hamba-hamba-Nya. Dan apa saja yang kamu infakkan, Allah akan menggantinya dan Dialah pemberi Rezeki yang terbaik. (QS. Saba : 39)

Yuk Sedekah!

Sempurnakan akhir tahunmu dengan sedekah Kado Akhir Tahun kepada mereka yang kurang beruntung

dompet dhuafa putih web

#BeraniBaik

Sejak tahun 1993, Dompet Dhuafa membentang kebaikan ZISWAF Anda kepada lebih dari 28 juta penerima manfaat

Mari bersama tumbuhkan ZISWAF untuk berdayakan umat

 

Informasi dan Konfirmasi :
WA : 08111 5 444 88 | Tlp : 021-741 6050
layandonatur@dompetdhuafa.org