Wakaf Masjid Al-Majid
Membangun Peradaban Menguatkan Ukhuwah
Seperti yang kita tahu, pembangunan sebuah masjid memerlukan biaya yang tak sedikit. Namun, ini tak menghentikan niat kita untuk memulai langkah kecil yang bermanfaat seperti membangun Masjid Al-Majid yang terletak di Jalur Lintas Sumatera Tengah sebagai tempat ibadah Saudara-saudara kita di Indonesia bagian Barat.